DIMENSI TRANSENDENSI PROPHETIC LEADERSHIP : Sosok Pribadi Kiai Abdul Wahid Khudzaifah dalam Membangun Karakter Santri Pondok Pesantren Darul Ulum II Al-Wahidyyah Nangger Sempal Omben Sampang

Atiqullah, dkk, Atiqullah (2021) DIMENSI TRANSENDENSI PROPHETIC LEADERSHIP : Sosok Pribadi Kiai Abdul Wahid Khudzaifah dalam Membangun Karakter Santri Pondok Pesantren Darul Ulum II Al-Wahidyyah Nangger Sempal Omben Sampang. Duta Media Publishing, Pamekasan. ISBN 978-623-5562-27-8

[img]
Preview
Image
WhatsApp Image 2023-04-05 at 11.43.52.jpeg

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Dimensi Transendensi Prophetic Leadership (Atiqullah) B5.pdf

Download (742kB) | Preview

Abstract

Kepemimpinan profetik sering dijadikan sebagai diskursus dalam berbagai kajian, seperti Syam menampilkannya di bidang politik,1 Muhammad mengaitkan dengan kualitas pengambilan keputusan,2 atau Mansyur yang membahas peluang pada pembangunan karakter.3 Hal ini mengisyaratkan, kepemimpinan profetik memiliki keunggulankeunggulan efektif yang mempengaruhi terwujudnya cita atau asa visioner organisasi. Begitu pula di lembaga pendidikan, kepemimpinan profetik memiliki pengaruh yang signifikan untuk mengembangkan kelembagaan dirinya, sebagaimana dalam riset Umiarso;4 atau juga dalam meningkatkan dan menumbuhkan komitmen sumberdaya manusia terhadap lembaga pendidikan.5 Kepemimpinan profetik diaktualisasikan di lembaga pendidikan untuk mendorong upaya peningkatan mutu akademik hingga ia mampu memunculkan keunggulankeunggulan prestatif. Peningkatan mutu pendidikan dikalangan Pondok Pesantren kerap kali juga dipengaruhi oleh faktor budaya organisasi, dimana hal ini telah dicetuskan dan dibangun oleh para founding father-nya yang sangatlah menentukan dimasamasa selanjutnya.6

Item Type: Book
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
L Education > L Education (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z004 Books. Writing. Paleography
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Administrator Khazanah
Date Deposited: 05 Apr 2023 06:01
Last Modified: 13 Apr 2023 05:19
URI: http://repository.iainmadura.ac.id/id/eprint/696

Actions (login required)

View Item View Item