PERANAN AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN PADA BANK SYARIAH DALAM PENGENDALIAN MANAJEMEN

Firmansyah, Farid (2014) PERANAN AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN PADA BANK SYARIAH DALAM PENGENDALIAN MANAJEMEN. Iqtishadia: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah, 1 (2). pp. 151-169. ISSN 2442-3076

[img]
Preview
Text
2014 Jurnal Iqtishadia Des.pdf

Download (852kB)

Abstract

Bentuk pertanggungjawaban manajemen lini disetiap bank syariah merupakan hal yang perlu diperhatikan. Pertanggungjawaban perlu diupayakan karena hal ini untuk melindungi aktiva dari pencurian, penggelapan, penyalahgunaan atau penempatan aktiva pada lokasi yang tidak tepat. Sehingga, setiap manajemen lini bank syariah perlu menggunakan akuntansi pertanggungjawaban sebagai control dalam pengendalian manajemen. Akuntansi pertanggungjawaban di perbankan syariah hadir karena adanya bentuk desentralisasi tanggungjawab dan wewenang yang diterapkan oleh top manajemen bank syariah tersebut. Penerapan akuntansi pertanggungjawaban di bank syariah pada setiap manajer lini bank syariah tersebut dapat memberikan laporan pertanggungjawaban agar top manajemen dapat mengetahui informasi yang akurat berkenaan dengan efektifitas dan efisiensi serta keadaan bank yang dipimpinnya. Sehingga top manajemen dapat membuat suatu keputusan bisnis yang tepat demi eksistensi bank syariah di masa yang akan datang. Kata Kunci: Akuntansi Pertanggungjawaban, Desentralisasi dan Manajemen Lini

Item Type: Article
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
A General Works > AI Indexes (General)
A General Works > AS Academies and learned societies (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: Administrator Khazanah
Date Deposited: 07 Apr 2023 02:27
Last Modified: 07 Apr 2023 02:27
URI: http://repository.iainmadura.ac.id/id/eprint/711

Actions (login required)

View Item View Item